Halaman Utama

Jumat, 23 September 2011

Jacket Tembus Pandang.


Jaket tembus pandang bukan hanya ada didalam film Harry Potter, tapi sudah dicoba di Jepang.
Jupitter News _ Seorang ilmuawan di Universitas Tokyo sudah mengembangkan mantel, dimana orang yang memakai mantel tersebut tidak akan kelihatan. Profesor Susumu Tachi menyatakan kepada BBC, bahwa mantel tersebut terbuat dari bahan "retro-reflektif", yang berfungsi sebagai layar fotografis.
"Kami membuat sebuah kamera disebelah belakang orang yang memakai mantel" kata MR Tachi kepada BBC, Rekaman dari kamera kemudian diproyeksikan ke atas mantel, agar pemakai kelihatan transparan bila dilihat melalui media view finder.

Sebelumnya "akan tampak seperti sehelai mantel kelabu", kata MR Tachi. "Tetapi setelah diproyeksikan rekaman keatasnya, maka kita akan melihat gambar yang sangat bening bagi semua objek yang diproyeksikan."


Penggunaan nyata teknologi baru bagi ilmu kedokteran tidak akan memaksakan orang keliatan tembus pandang, tapi itu hanya sebagai penambah ilmu pengetahuan kata MR Tachi."Biasanya, realita maya membuat dunia yang dihasilkan komputer akan benar-benar berbeda langsung dengan objek sebenarnya".
sayangnya saya belum pernah melhatnya secara lagsung. dan kalaupun ada, saya ingin tahu berapa harganya heheheeeee....



Sumber : http://jogies.multiply.com/journal/item/91

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

http://jupitterpandawa.blogspot.com/

Silahkan masukan comentar anda

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...